Arus lalin di Jembatan Suramadu mulai padat dan merambat sejak sore. Namun kepadatan arus di Suramadu bukan dikarenakan toron, tetapi adanya perbaikan.
PLN berkolaborasi dengan 4 BUMN untuk mendukung UMKM di acara Pesona Timur Indonesia. Acara ini memperkenalkan produk lokal dan mendorong pertumbuhan ekonomi.
Setelah puluhan orang tewas dalam tragedi festival keagamaan terbesar dunia, kini muncul pertanyaan soal keamanan dan pengendalian massa di acara besar India.
Warga dan pedagang Ciroyom protes penutupan perlintasan KA, menuntut dibukanya kembali sebelum pembangunan JPO. Aksi demonstrasi berlangsung di lokasi.
Nusa Penida Festival 2024 hadir dengan beragam acara menarik selama tiga hari, menampilkan seni, budaya, dan permainan tradisional yang melibatkan wisatawan.