Demokrat mengonfirmasi bahwa dari kesepakatan sementara dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM), Ridwan Kamil diusung di Jakarta dan Dedi Mulyadi di Jawa Barat.
Dosen UIM, Amal Said, dilaporkan ke polisi setelah meludahi kasir swalayan di Makassar. Ia terancam hukuman 4 bulan 2 minggu. Proses hukum masih berjalan.
Ketum PKB Muhaimin Iskandar (Cak Imin) mengklaim pemilih PKB saat ini bukan hanya dari kalangan akar rumput atau grassroots tetapi juga dari kalangan elite.