Karyawan Kopajatrans menggelar demonstrasi di Balai Kota DKI. Mereka mengadu ke Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono karena belum digaji selama 3 bulan.
Sejak digunakannya metode Omnibus Law dalam penyusunan RUU, produk UU yang dihasilkan tiada hentinya mengalami penolakan dari berbagai lini masyarakat.