Mantan artis Sekar Arum Widara ditangkap polisi. Ia terciduk saat membawa dan menggunakan uang palsu dalam transaksi di mal kawasan Kemang, Jakarta Selatan.
Menyerah mencari pekerjaan baru usai dipecat, mantan manajer ini pilih alih profesi. Sosoknya kini dikenal sebagai penjual laksa enak dan terjangkau harganya.
Setelah Dian Siswarini, dua direksi XL Axiata, Rico Usthavia Frans dan I Gede Darmayusa, juga mundur. Pengunduran ini terjadi usai merger dengan Smartfren.
Kasus penganiayaan di Parepare melibatkan RF yang menuduh mantan suami, FA, namun kini dilaporkan balik oleh ibunya, AR. Kasus sedang ditangani polisi.
Film aksi emosional "Man on Fire" tayang di Bioskop Trans TV, 12 April 2025. Denzel Washington berperan sebagai John Creasy dalam kisah penebusan dan cinta.
Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) ungkap modus iklan judi online bisa menyebar di media sosial (medsos) sehingga terhindar dari moderasi platform.