Hal itu diungkapkan Megawati dalam pidato politiknya di pembukaan Rakernas PDIP ke-V di Ancol, Jakarta Utara. Awalnya Megawati singgung soal tuntutan reformasi.
Megawati menyentil Mahkamah Konstitusi dalam memutuskan perkara bernomor 90 yang meloloskan Gibran Rakabuming Raka sebagai calon wakil presiden di Pemilu 2024.
Sekjen PDIP Hasto mengkritik aturan iuran Tapera yang menuai banyak protes lantaran memotong gaji pegawai. Hasto menilai kebijakan itu mestinya tak diterapkan.
Sandiaga Uno merespons kritik kacaunya pengelolaan pariwisata hingga Bali dianggap sebagai sarang narkoba. Kritik itu sebelumnya dilontarkan oleh Megawati.