Menparekraf Sandiaga Uno mengaku dapat banyak undangan dari berbagai pihak termasuk parpol. Dia mengatakan undangan dalam lingkup tugasnya sebagai menteri.
Penyidik KPK terus melakukan penggeledahan sejumlah rumah anggota DPRD Jatim. Ini lanjutan dari kasus suap ijon dana hibah menjerat Sahat Tua Simanjuntak.
Anggota DPR Vanda menyoroti program Kemendikbudristek. Politikus PDIP ini menyindir Nadiem, dirinya lebih banyak mendengar kabar soal program yang gagal.
Ketua Komisi X DPR Syaiful Huda mengecam aksi ortu siswa SD di Gorontalo yang mencukur pitak rambut seorang guru karena tak terima rambut anaknya digunting.