Sesditjen Dukcapil Hani Syopiar memastikan layanan adminduk bagi korban banjir Sumbar terus berjalan. Bantuan blanko KTP-el disalurkan untuk pemulihan identitas
Polda Riau melepas 290 personel dan bantuan kemanusiaan untuk penanganan bencana di Sumbar. Kapolda Herry Heryawan mendorong komitmen dalam membantu masyarakat.
Dua personel Polda Riau dan sopir hilang akibat longsor di jembatan Kembar, Padang. Satu jenazah ditemukan, pencarian untuk yang lainnya masih berlangsung.
Kemendikdasmen memastikan 95% sekolah terdampak banjir di Sumatera-Aceh kembali beroperasi, meski banyak fasilitas yang rusak. Perbaikan terus dilakukan.