Dua terdakwa kasus obstruction of justice atau perintangan penyidikan terkait dugaan korupsi di Dinas PMD Muba, dituntut hukuman penjara oleh JPU Kejari Muba.
Seorang gadis di Pontianak nyaris dijual ke China dengan harga Rp 10 juta. Ia nyaris menjadi korban Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) skala internasional.
Mabes TNI menyampaikan prajurit aktif yang menduduki jabatan di luar 14 institusi yang telah ditentukan diminta untuk pensiun dini atau mengundurkan diri.