Seorang suporter Persebaya/bonek berinisial AS (17), warga Lumajang menjadi korban pengeroyokan. AS mengalami luka bacok di bagian tangan, perut hingga pantat.
Akademi Sepak Bola Aji Santoso menjadi sasaran aksi vandalisme yang diduga dilakukan oknum suporter. Pentolan Aremania, Achmad Ghozali menyesalkan aksi tersebut
Akademi sepak bola milik Pelatih Persebaya, Aji Santoso di Kota Malang menjadi sasaran aksi vandalisme. Arema FC meminta maaf atas oknum suporter yang berulah.
Arema FC kalah 0-1 saat melawan Persebaya dalam laga Liga 1 pekan ke-27. Pelatih Arema Eduardo Almeida menyebut, absennya Carlos Fortes bukan penyebab kekalahan