Sekretaris Jenderal DPD RI, Komjen Mohammad Iqbal hadir dalam peringatan Hari Jadi Ke-68 Provinsi Riau. Jenderal bintang tiga itu mengaku serasa pulang kampung.
Mantan Kepala Bea-Cukai Yogyakarta, Eko Darmanto, terdakwa gratifikasi sebesar Rp 23,5 miliar divonis 6 tahun pidana penjara majelis hakim Tipikor PN Surabaya.
Pemprov Sulsel menerima insentif fiskal kinerja tahun berjalan kategori pengendalian inflasi daerah senilai senilai Rp 6,1 miliar dari Kementerian Keuangan.