Gubernur NTB, Lalu Muhamad Iqbal, akan kumpulkan pelaku wisata setelah Bupati Lombok Timur usir boatman di Pantai Ekas. Pertemuan untuk kesepakatan pariwisata.
Penampakan pesut Mahakam yang bulat dengan kepala tumpul, dan sirip kecil mungkin terlihat gemoy dan lucu. Namun hidup lumba-lumba air tawar ini jauh dari aman.
Iptu Tomi hilang selama tiga bulan setelah mengejar KKB di Papua Barat. Keluarga mengungkap kejanggalan dalam pencarian yang dianggap tidak signifikan.
Mercure Berau menjadi hotel internasional pertama di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur. Selain standarnya, hotel ini juga paling strategis ke mana-mana.
Wakil Ketua Komisi VI DPR, Andre Rosiade, mendesak pembentukan satgas untuk menindak mafia BBM subsidi. Ia soroti antrean panjang meski kuota sudah ditambah.