Polisi akan mengenakan beberapa pasal dengan ancaman pidana dari 5 tahun penjara hingga seumur hidup terhadap tersangka kasus bentrokan maut di Sorong.
Banjir di Kota Pekalongan sejak pagi tadi merendam 16 kelurahan dari 4 kecamatan. Ratusan warga mengungsi di 11 lokasi. Ini data lengkap dan terbaru dari BPBD.