Kepadatan arus lalu lintas di Jalur Palabuhanratu-Citepus disebabkan sistem one way. Wisatawan mengaku senang arus kembali lancar setelah penerapan tersebut.
Seorang bocah wisatawan kejang saat dibonceng motor di jalur one way Simpang Gunung Butak. Petugas cepat evakuasi ke RSUD Palabuhanratu, kondisinya membaik.