Mobil dinas pejabat eselon I mulai beralih ke kendaraan listrik. Dampaknya, anggaran pengadaan kendaraan untuk tahun depan bengkak hingga nyaris Rp 1 miliar.
Sejumlah brand kecantikan Korea mendapuk idol pria sebagai strategi pemasaran. Terbaru, ada Felix Stray Kids yang menggantikan posisi Jennie BLACKPINK di Hera.
Jalan-jalan di kota yang ada di Asia, rasanya tak lengkap jika tidak mencicipi hidangan kaki lima. Beberapa kota ini terkenal punya makanan kaki lima terbaik.
Puluhan titik putaran balik (u-turn) di wilayah Kabupaten Bekasi, Jabar, ditutup menjelang libur Lebaran. Putaran balik ditutup untuk memperlancar arus mudik.
Polri bekerjasama dengan Perum Bulog menyalurkan 2.424 ton beras dalam acara kick off puncak kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) di Kantor Bulog Kanwil Jakarta.
Anggaran mobil dinas pejabat eselon I meningkat hampir Rp 1 miliar. Kenaikan ini disebabkan penyesuaian pasar dan kebijakan kendaraan ramah lingkungan.