Tren jeans low-rise kembali muncul di Milan Fashion Week Fall/Winter 2025. Diesel memperkenalkan desain ekstrem yang mengingatkan pada Bumster McQueen.
Raksasa e-commerce China, Alibaba Group, mengungkapkan bahwa mereka akan menginvestasikan USD 53 miliar untuk komputasi awan dan kecerdasan buatan atau AI.
PT Intermedia Capital Tbk (MDIA) mengonfirmasi PHK di divisi produksi akibat perubahan model bisnis. Efisiensi diperlukan untuk menurunkan biaya produksi.