Di akhir pekan ini, ada gerakan mematikan lampu selama satu jam di Jakarta. Kegiatan akan dilakukan pada sejumlah jalan dan gedung di berbagai wilayah.
BPTJ bersama Pemkab Bogor membahas penataan angkot sebelum beroperasinya bus dengan skema membeli layanan atau buy the service (BTS) rute ke kawasan Puncak.
Peringatan Hari Juang Polri di Surabaya akan digelar 21 Agustus, dengan upacara, teatrikal, dan pemutaran film. Kapolri akan hadir sebagai Inspektur Upacara.
Reinhold Messner membuka Reinhold Messner Haus di Dolomit, museum unik yang merayakan petualangan dan budaya pegunungan, menginspirasi generasi baru pendaki.
Tiga kota kuno Suku Maya ditemukan di Guatemala, berusia lebih dari 2.000 tahun. Ada kompleks astronomi, reservoir air, dan ciri khas masing-masing kota.
Dinas Perhubungan Denpasar melakukan sidak lalu lintas di Patung Titi Banda untuk menertibkan parkir truk sembarangan yang mengganggu keamanan dan ketertiban.