Kerja sama investasi dilakukan MPTC, anak usaha dari perusahaan investasi milik Salim Group. MPTC saat ini merupakan operator jalan tol terbesar di Filipina.
Lion Group memiliki training center dengan sepuluh pesawat simulator di dalamnya. Simulatornya disebut sangat mirip dengan pesawat asli dengan harga fantastis.
Gubernur NTB, Lalu Muhamad Iqbal, rencanakan lima rute penerbangan baru ke Lombok, termasuk dari Australia dan Thailand, untuk tingkatkan kunjungan wisata.
Ratusan karyawan PT Jembatan Baru Group mogok kerja di Lombok Barat, protes pemotongan gaji tidak transparan. Tuntutan utama terkait biaya SDM dan BPJS.