Jalan rusak di Jalan Gatot Subroto (Gatsu) Kota Bandung telah diperbaiki. Pemkot telah menambal jalan ambles atau bergelombang yang membahayakan pengendara.
Pengungsi Afganistan telah menikam dua wanita hingga tewas di sebuah pusat islam di Lisbon. Pengungsi itu kemudian ditembak polidi usai menjalankan aksinya.
Pria yang dimassa dan dibakar warga di Langkat, Ngertiken Sembiring ternyata residivis kasus pembunuhan. Ia pernah membunuh istrinya dan seorang anggota OKP.
Aliansi BEM se-UI menggelar aksi unjuk rasa di Bundaran Makara, UI, Depok, sore ini. Dalam tuntutannya, BEM se-UI menolak pengesahan Perppu Cipta Kerja.