Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan cuaca jadi kendala evakuasi rombongan Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono. Modifikasi cuaca pun diupayakan.
Pria berinisial AM, yang merupakan sopir pribadi, tertembak senjata api majikannya berinisial E. Polisi memastikan senpi milik E dilengkapi surat izin.
Polisi menetapkan majikan berinisial E sebagai tersangka atas insiden tertembaknya sopir pribadi AM. Akibat perbuatannya itu, E dijerat dengan pasal berlapis.