Personel Polres Nagan Raya menggerebek lokasi perjudian di pasar ikan Desa Kuta Baroe, Kecamatan Seunagan. Tujuh pria yang sedang asyik berjudi ditangkap.
Bank Jateng meraih dua penghargaan dalam kategori Excellence Funding Strategy dan penghargaan atas kesuksesan melakukan transaksi Overnight Index Swap (OIS).
Sebanyak 20 murid SDN di Pasar Rebo diduga keracunan setelah menyantap Makan Bergizi Gratis. Lima siswa dilarikan ke rumah sakit, kini sudah dipulangkan.
Kabupaten Banyuasin, Sumsel, jadi pengelola bahan pangan setengah jadi terbesar. Pemkab sinergi dengan BPOM untuk jaminan keamanan pangan dan stabilitas harga.