BPBD Kota Batu mengimbau masyarakat dan wisatawan yang berlibur ke Kota Batu tetap waspada potensi bencana. Sebab, momen libur panjangini sedang musim hujan.
Cuaca Bandung pada 23 Desember 2025 diprediksi hujan ringan. Suhu 17-25°C, kelembapan tinggi. Masyarakat diimbau waspada dan sesuaikan aktivitas luar ruang.
Hujan di DIY meningkatkan kemunculan ular, terutama sanca. Ahli merekomendasikan waspada dan cara aman saat bertemu ular. Jangan panik, identifikasi jenisnya.