Wali Kota Makassar Moh Ramdhan 'Danny' Pomanto diwacanakan diduetkan dengan mantan Wali Kota Makassar Ilham Arief Sirajuddin (IAS) di Pilgub Sulsel 2024.
Posisi ketua KPU Makassar akan berganti usai para komisioner memutuskan melakukan reposisi jabatan. Yasir menjadi Ketua KPU Makassar menggantikan Hambaliie.
Dukungan PSI Sulsel menjadi buruan sejumlah bakal cakada di Pilkada 2024, meski minim kursi legislatif. Mereka dinilai mengincar efek Jokowi dan Kaesang.
Syarif Hidayatullah adalah muthowif yang memiliki banyak pengalaman dalam berhaji dan umrah. Berikut kisahnnya yanng belasan tahun jadi pemandu haji umrah.