Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa belum memutuskan tarif cukai hasil tembakau 2026. Dia akan berdiskusi dengan industri rokok sebelum mengambil keputusan.
Aplikasi Zangi mendadak terkenal setelah Ammar Zoni menggunakannya untuk mengedarkan narkoba dari dalam rutan. Enkripsi tinggi membuatnya sulit dilacak.
BPS mencatat inflasi bulanan Nusa Tenggara Barat (NTB) pada Juni 2025 sebesar 0,60 persen. Inflasi kali ini didorong oleh kenaikan harga tomat dan cabai rawit.
Wakil Ketua Komisi I DPR, Dave Laksono, tetap menggelar rapat meski ada demo. Ia berharap situasi tak mengganggu semangat rapat terkait revisi UU Penyiaran.
Pemkot Mataram siapkan anggaran Rp 200 juta untuk pemeliharaan air mancur dan lampu taman. Namun, anggaran berpotensi dipangkas akibat pemotongan dana pusat.