detikJatim
Daop 8 Surabaya Operasikan KA Tambahan Selama Angkutan Lebaran 2023
Kehabisan tiket kereta api untuk mudik? Jangan khawatir! KAI Daop 8 Surabaya mengoperasikan kereta tambahan selama angkutan Lebaran 2023.
Senin, 13 Mar 2023 21:45 WIB