Wali Kota Palembang, Ratu Dewa, meninjau Goa Jepang, situs bersejarah yang terabaikan. Ia mendorong penataan dan pelestarian untuk jadi destinasi wisata.
Kabupaten Majalengka menawarkan wisata alam menawan dan infrastruktur yang terus diperbaiki. Bupati Eman Suherman ajak wisatawan nikmati pelayanan ramah.
Kawasan Pantura Lamongan jadi primadona wisata Nataru 2025, dengan 87.257 kunjungan. Destinasi lengkap dan akses transportasi mudah jadi daya tarik utama.