YG Entertainment membocorkan sederet rencana agensinya di tahun depan. Selain BLACKPINK dan 2NE1, TREASURE dan BABYMONSTER disebut akan menggelar tur dunia.
'2024 TREASURE RELAY TOUR [REBOOT] IN JAKARTA' digelar 29-30 Juni 2024. Menyambut konser ini, rupanya ada truk LED TREASURE yang keliling di area Senayan loh...