Pemkot Palembang berkomitmen menjaga kebersihan kawasan pesisir Sungai Musi. Program bank sampah dan kolaborasi CSR dioptimalkan untuk kebersihan kota.
Pelantikan Sekda Banyuwangi di TPS3R jadi simbol pelayanan publik. Bupati Ipuk menekankan pentingnya pejabat turun ke lapangan untuk selesaikan masalah.
Masalah sampah di Pasar Caringin, Bandung, kembali mencuat. Gubernur Dedi Mulyadi menanggapi penolakan pengelola terhadap solusi pengolahan sampah dari Pemkot.
Warga digegerkan dengan penemuan mayat bayi laki-laki di tempat sampah Kelurahan Kelapa Lima, Kecamatan Kelapa Lima, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Kepala Satpol PP Bali I Dewa Nyoman Rai Dharmadi menyebut sampah di Pantai Bingin tak sepenuhnya berasal dari puing bangunan yang dibongkar beberapa waktu lalu.
World Clean Up Day diperingati dengan aksi bersih-bersih lingkungan. Sebaliknya, TPA Sarimukti di Bandung menghadapi masalah sampah menggunung dan perlu solusi.