Olahan cumi-cumi bisa jadi pilihan lauk makan siang. Kali ini digoreng dengan lapisan tepung panir yang renyah. Dicocol dengan mayones makin enak rasanya.
Makanan internasional adalah makanan dengan ciri khas suatu negara yang terkenal di dunia. Simak daftar contoh makanan internasional dan asal negaranya di sini.
Rice bowl banyak yang dikreasikan dengan cita rasa Indonesia, seperti menambahkan sambal. Sambal bawang, matah, hingga dabu-dabu menjadi andalan rice bowl.
Daging sapi lada hitam bisa jadi ide menarik untuk menu sahur. Disambut puding susu sebagai takjil dan nasi goreng cumi hitam, buka puasa jadi semakin lengkap!