Polisi limpahkan berkas perkara kecelakaan di Jl. Palagan yang menewaskan Argo (19) mahasiswa UGM, dengan tersangka Christiano (21) ke Kejaksaan Negeri Sleman.
Kapolres Probolinggo Kota, AKBP Rico Yumasri, kunjungi RSUD Ar Rozzy pasca kecelakaan maut di Tol Paspro. Dua korban meninggal, penyelidikan masih berlangsung.