detikSulsel
Banjir Rendam 24 Desa di Luwu Utara, Ketinggian Air Capai 2 Meter
Banjir menerjang 24 desa di lima kecamatan di Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan (Sulsel) akibat tanggul Sungai Rongkong dan Sungai Baliase jebol.
Rabu, 29 Mei 2024 14:50 WIB