detikNews
Massa Aksi Buruh di Patung Kuda Bubar, Jl Medan Merdeka Barat Kembali Dibuka
Massa aksi kelompok buruh menuntut pencabutan PP Nomor 21 Tahun 2024 tentang Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, bubar.
Kamis, 06 Jun 2024 14:56 WIB