Evakuasi korban ambruknya bangunan Ponpes Al Khoziny, Sidoarjo terus dilakukan. Ada pemandangan memilukan saat tim mengevakuasi santri dalam posisi sujud.
Program Pemerintah Provinsi Jateng, Gerakan Pangan Murah (GPM), digelar di 10 kabupaten dan kota dalam pekan ini. Segini murahnya dibandingkan harga pasar.
Jumlah korban meninggal akibat ambruknya Ponpes Al Khoziny di Sidoarjo bertambah menjadi 66. Basarnas melaporkan 104 selamat dan 7 body part teridentifikasi.
AS menuduh Iran menyusun rencana untuk membunuh Dubes Israel di Meksiko sejak akhir tahun lalu. Washington mengklaim rencana pembunuhan itu berhasil digagalkan.
Gunung Gede Pangrango dipenuhi sampah setelah libur panjang. Pendaki nakal membuang sampah sembarangan, memicu tindakan pembersihan oleh pihak berwenang.
Seorang santri ditemukan tewas dalam kondisi sujud di bawah reruntuhan musala Ponpes Al Khoziny, Sidoarjo. Jenazah korban belum diketahui identitasnya.