Satnarkoba Polres Bogor menangkap 2 pria pengedar narkoba jenis ganja berinisial IS (23) dan TS (22). Sejumlah barang bukti paket ganja disita dari keduanya.
Jerman menjadi negara terbesar di Uni Eropa yang melegalkan penggunaan ganja secara rekreasional, meskipun ada penolakan keras dari oposisi dan asosiasi medis.
Selama Operasi Antik Krakatau 2024, Polda Lampung dan jajaran menangkap 49 tersangka kasus narkoba. Ada barang bukti 147 kilogram sabu dan 56 kilogram ganja.