DPRD Kabupaten Sukabumi menilai perubahan APBD 2025 krusial. Ketua DPRD, Budi Azhar, menekankan pentingnya penyesuaian anggaran untuk kesejahteraan masyarakat.
Aksi demonstrasi di Nusa Tenggara Barat (NTB) berlanjut ke kantor DPRD NTB, setelah bergerak dari Polda NTB. Gedung DPRD NTB dibakar massa pada kejadian ini.
Ribuan massa AMJ berunjuk rasa di Jember, menuntut keadilan setelah meninggalnya ojol di Jakarta. Orator Maria Masita serukan perjuangan mahasiswa berlanjut.
Anggota DPRD Pinrang, Mansyur Damma, dilaporkan honorer Disdukcapil setelah dugaan penganiayaan. Mansyur membantah dan melapor balik atas pencemaran nama baik.
Fraksi PDIP DPRD Sumut meminta agar Presiden Prabowo Subianto menetapkan banjir bandang-longsor di Sumatera berstatus tanggal darurat bencana nasional.