Di akhir pekan ini, ada gerakan mematikan lampu selama satu jam di Jakarta. Kegiatan akan dilakukan pada sejumlah jalan dan gedung di berbagai wilayah.
Seorang bocah warga Bojong, Pekalongan, diminta rawat jalan saat penanganan pertama setelah digigit ular. RSUD Kajen, Kabupaten Pekalongan, buka suara.
Dua anak buah kapal (ABK) yang hilang di Perairan Pulau Tinjil, Pandeglang, ditemukan selamat setelah pencarian intensif. Semua tujuh ABK berhasil dievakuasi.
Seorang wanita yang memakai masker dan kaca mata hitam menyerahkan mayat bayi ke sebuah klinik di Bojong, Kabupaten Pekalongan. Polisi menyelediki kasus itu.
Seorang wanita misterius membawa mayat atau janin bayi ke sebuah klinik di Bojong, Pekalongan. Wanita itu mengaku menemukan bayi tersebut di semak-semak.
Kantor Polres Jakarta Timur mulai dibersihkan usai dirusak pada Sabtu (30/8) dini hari WIB. Sejumlah petugas nampak membersihkan sisa puing-puing amukan massa.