Partai Republik berhasil merebut Senat Amerika Serikat dari kendali partai Demokrat dalam pemilihan umum yang berlangsung pada Selasa (5/11) waktu setempat.
Partai Republik diprediksi mengungguli Partai Demokrat dalam Kongres AS, setelah partai itu merebut dominasi Senat yang selama ini dikuasai Partai Demokrat.