Para peserta #Demi Indonesia Cerdas Memilih yang digelar detikcom dan Kemenkominfo memadati ruang Convention 2 Hotel Santika Premiere Dyandra, Kota Medan.
Bawaslu Sumut menyampaikan bahwa pemilih pemula kurang memahami partai apa saja yang ikut pemilu. Hal itu disebabkan karena pemilih pemula kurang dibekali.