Turis nakal di Bali masih terus bermunculan. Terbaru ada sejoli gembel dari Spanyol dan Kolombia yang dideportasi karena sering tak bayar makan dan menginap.
Tom Lembong telah bebas dari penjara usai mendapat abolisi dari Presiden. Tom pun buka suara terkait nasib berbeda yang dialami terdakwa lain di kasus ini.
XL Axiata memprediksi peningkatan trafik telekomunikasi 15-20% saat Ramadan. Operator ini siapkan 2.000 BTS dan 120 Mobile BTS untuk menjaga kualitas layanan.
Inovasi terbaru di tahun baru dikeluarkan oleh Super Jet Air. Nggak main-main, Super Jet Air meluncurkan rute penerbangan terpanjang dari Jakarta ke Jayapura.
PT BIBU Panji Sakti mengeklaim telah melobi presiden terpilih Prabowo Subianto terkait proyek Bandara Bali Utara. Bandara tersebut bakal dibangun di atas laut.