Kejagung kembali memeriksa saksi baru terkait kasus dugaan korupsi proyek BTS 4G. Ada 4 saksi yang diperiksa, salah satunya adalah Dewan Pengawas Bakti Kominfo.
Direktur BAKTI Kominfo dan 22 petinggi di industri telkomunikasi dicekal ke luar negeri oleh Kejagung untuk kelancaran pengusutan kasus korupsi BTS 4G.
Puluhan remaja Surabaya yang terjaring karena ikut gangster dan balap liar akan mengikuti sekolah kebangaan. Mereka akan diajarkan langsung oleh polisi dan TNI.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan nama kendaraan operasional Maung yang dikembangkan oleh PT Pindad usai memberikan arahan dalam Rapim Kemhan 2023.