Banjir rob melanda 11 desa dan kelurahan di Pasuruan, dengan ketinggian air mencapai 20 cm. Warga diimbau untuk menjauhi pantai dan mencari jalan alternatif.
Pencarian NM (45), warga Dusun Salakan, Desa Gandusari, Kecamatan Bandongan, Kabupaten Magelang yang hilang di sungai Semawang diperluas hingga sungai Progo.
Pria bernama Angga Rohlibi (43) ditemukan meninggal usai tenggelam di Sungai Kelekar, Ogan Ilir. Tim SAR menemukan korban 10 meter dari lokasi tenggelam.
Siang itu, sejumlah nelayan tengah bersiap di tepi pantai Desa Kelan, Kabupaten Badung, Bali. Mereka akan menjajal mesin baru yang sudah terpasang di perahu.
Tim SAR memperluas pencarian tiga pekerja proyek yang hilang di Sungai Klawing, Purbalingga. Kendala arus deras dan debit air tinggi mempersulit upaya.
Satpol PP Palembang menerjunkan 90 personel untuk berjaga selama acara Festival Perahu Bidar berlangsung. Personel berjaga di kawasan BKB dan Jembatan Ampera.