Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran dan Irjen Ferdy Sambo bertemu. Fadil memberi dukungan dengan memeluk-sempat mencium kening Ferdy agar kuat hadapi cobaan.
Keluarga mengungkap komunikasi terakhir Brigadir Yoshua yang sedang dalam perjalanan dari Magelang dengan Irjen Ferdy-istrinya. Berikut ini kesaksian keluarga.
Pimpinan Komisi III DPR RI mendukung Polri memecat AKBP Brotoseno berdasarkan hasil sidang peninjauan kembali (PK) terkait putusan etik AKBP Brotoseno.
Hikmahbudhi mengapresiasi langkah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo cepat mengusut kasus polisi tembak polisi di rumah dinas Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo.