Maskapai Super Air Jet menyiapkan layanan penerbangan tujuan dan destinasi baru ke sejumlah kota di RI. Penerbangan perdana dimulai pada 25 Februari mendatang.
Ibu kota negara bakal pindah ke Kalimantan Timur. Akses konektivitas pun mulai disiapkan, dari sisi udara ada dua bandara yang bakal menopang Kalimantan Timur.
Pembangunan Bandar IKN Nusantara Naratetama dimulai akhir tahun lalu. Warga terdampak proyek pembangunan dipastikan mendapatkan penggantian dari pemerintah.