Ketua DPRD Takalar M Rijal jamin penangguhan penahanan dua legislator tersangka penipuan. Proses hukum tetap berlanjut meski ada upaya restorative justice.
Dari gugatan peradilan yang diajukan, Rudy Tanoesoedibjo ternyata telah berstatus tersangka dalam kasus penyaluran bantuan sosial di Kemensos pada tahun 2020.
Polda Jawa Tengah menetapkan 1 tersangka berinisial AJC dalam kasus dugaan pengeroyokan terhadap salah satu pentolan Masyarakat Pati Bersatu di depan DPRD Pati.
Empat tersangka ditetapkan dalam kasus korupsi proyek PLTU 1 Mempawah, termasuk mantan Dirut PLN. Kerugian negara diperkirakan mencapai Rp 1,3 triliun.