Harga tomat di Binjai, Sumatera Utara (Sumut), mengalami penurunan yang cukup tajam. Pedagang menyebut harga tersebut turun karena pasokan sedang melimpah.
Krisis ekonomi dan gejolak politik yang dialami Iran saat ini, berakibat pada melemahnya nilai tukar mata uang Iran. Nyaris tidak berdaya terhadap euro.
Gubernur Jatim Khofifah gencarkan Pasar Murah hingga akhir tahun untuk stabilitas harga kebutuhan pokok. Program ini mendukung masyarakat menjelang Nataru 2025.