Jelang Idul Fitri, harga sejumlah komoditas di pasar Kota Cimahi melonjak. Seperti di Pasar Atas Baru, di mana harga cabai rawit harganya setara daging sapi.
Puluhan ternak di Gunungkidul mati mendadak akibat antraks dalam 2 bulan terakhir. Pemkab Bantul minta peternak berhenti dulu beli sapi dari Gunungkidul.