detikJateng
Ngeri Lur! Bentor Berpenumpang Nyaris Terhantam KA di Klaten Terekam Kamera
Becak motor (bentor) yang mengangkut penumpang nyaris tertabrak kereta api (KA) di Srowot, Gondangan, Jogonalan, Klaten. Momen mengerikan itu terekam kamera.
Senin, 27 Jun 2022 11:01 WIB







































