detikNews
Bandel! Vellfire-Pajero Tertangkap Pasang Pelat TNI hingga 'RF' di Jaksel
Polisi menindak mobil yang memakai pelat tak sesuai peruntukan di Jaksel. Didapat, mobil Vellfire dan Pajero memakai pelat dinas TNI hingga 'RF'.
Senin, 15 Mei 2023 15:23 WIB







































