Steffi Zamora menanti buah hati pertama dengan Nino Fernandez. Tampil anggun dengan baby bump, ia pamer keakraban dengan keluarga dalam busana serba putih.
Pusat Kecerdasan Artifisial resmi dibuka Kementerian Komunikasi dan Digital, berkolaborasi dengan Indosat, Cisco, dan Nvidia untuk akselerasi AI di Indonesia.
Ramai di media sosial perihal Universitas Indonesia (UI) mengundang akademisi pendukung Israel, Peter Berkowitz, menjadi pembicara. Ini klarifikasi UI.