Cardi B mengaku tidak keramas selama tiga bulan, memicu reaksi beragam dari netizen. Ada yang merasa jijik, ada pula yang menganggapnya hanya bercanda.
Bisa jadi, kamu sudah rutin keramas, tapi sebenarnya belum benar-benar bersih. Nah, ini tujuh tanda yang menandakan rambutmu belum dicuci dengan maksimal.