Kementerian Perhubungan melarang 15 kapal LCT beroperasi di Ketapang-Gilimanuk demi keselamatan. Operator kapal dan sopir truk protes atas kebijakan ini.
Dishub DKI uji coba penggunaan kamera AI untuk menghitung penumpang bus. Uji coba dilakukan pada Transjabodetabek rute Dukuh Atas-Bekasi dan Cawang-Bekasi.
Mikrotrans JAK41 dihadang sejumlah sopir angkot di Jalan Persahabatan Raya, Jakarta Timur. Kadishub DKI mengatakan sopir angkot reguler merasa terganggu.
Parkir liar di depan sekolah Labschool Rawamangun, Jaktim disorot karena memicu kemacetan. Dinas Perhubungan (Dishub) menertibkan mobil-mobil yang parkir liar.
Dinas Perhubungan Maros mengklaim rutin awasi truk tambang di Poros Moncongloe-BTP. Pengawasan dilaporkan harian via WhatsApp untuk mencegah kecelakaan.